BWi Travel Banyuwangi

Travel Antar Kota
Kami melayani travel antar kota untuk rute: Banyuwangi - Surabaya (PP), Banyuwangi - Malang (PP), dan Banyuwangi - Denpasar, Bali (PP).

Paket Barang Kilat
Kami melayani pengiriman dokumen kilat untuk rute antar kota. Kurang dari 12 jam barang sampai. Langsung antar jemput barang di alamat.

Tur Paket Wisata
Kami melayani jasa tour paket wisata Banyuwangi. Ada 13 paket wisata terbaru 2018. Ayo ke Banyuwangi, Anda pasti ingin kembali.

Rental Mobil
Kami melayani rental dan carter mobil Banyuwangi. Armada Avanza, Innova, Elf, Hiace, Bus. Paling cocok untuk agenda bisnis Anda.
Travel Antar Kota
Kemanakah tujuan perjalanan Anda? Booking sekarang dan pastikan mendapatkan harga terbaik
Pusat Berita
Informasi terbaru tentang layanan kami dan segala seluk beluk kegiatan di Banyuwangi.

4 Pilihan Transport Untuk ke Kawah Ijen
Kawah Ijen merupakan destinasi wisata top di Banyuwangi yang paling bagus, keren, dan mengesankan. Keberadaan bluefire menjadi salah satu pelengkap bagi Anda yang ingin melihat salah satu fenomena keajaiban di dunia. Namun, tidak semua orang tahu cara akses atau transport... selengkapnya

Carter Mobil Bondowoso – Bandara Banyuwangi
Bandara Blimbingsari Banyuwangi (BWX) yang kini menjadi bandara internasional, memiliki daya tarik bagi para pengguna jasa transportasi udara untuk menuju ke kota-kota besar dari Bandara Banyuwangi ini. Begitu pun dengan warga disekitar kabupaten Banyuwangi seperti Bondowoso. Banyak sekali warga Bondowoso... selengkapnya

Sewa Mobil Dan Supir Di Banyuwangi
Berlibur merupakan hal yang paling menyenangkan, apalagi berlibur disaat anda selesai melakukan beragam aktivitas seperti dikantor, dirumah, diladang, dilaut, dipabrik atau dimana saja tempat anda bekerja. Banyak orang menantikan momen liburan, terlebih bagi orang–orang dengan rutinitas yang sangat padat. Berlibur... selengkapnya
Kontak Kami
Apabila ada yang ditanyakan, silahkan hubungi kami melalui kontak di bawah ini.
-
Hotline
085234342470 -
Whatsapp
6285234342470 -
Email
travelbwicom@gmail.com